Main Menu

Selasa, 29 Mei 2012

Presentasi Zoom dengan Prezi

(UPDATE 20/6/2013)
Prezi adalah Software Presentasi cloud-based dengan efek Zooming
Prezi dapat digunakan dengan 2 cara, yaitu online dan offline. Prezi online dapat dingunakan melalui program browser dengan membuka prezi.com (dibutuhkan koneksi internet). Sebelum dapat membuat presentasi anda harus Sign Up ID Prezi terlebih dahulu data save dari presentasi yang anda buat secara online dapat didownload dengan format flash dan dapat dibuka di komputer manapun dengan aplikasi Adobe Flash.
Sedangkan prezi offline dapat digunakan tanpa membutuhkan koneksi internet (Hanya butuh koneksi internet pada penggunaan pertama untuk versi Trial). Ada 3 macam prezi offline yaitu Trial, Pro, dan Edu Pro. yang ingin saya share disini adalah prezi trial. Anda tidak perlu khawatir, walaupun trial ada sedikit trik agar masa trial software ini tidak akan habis.

Yang perlu anda siapkan :
Sign Up ID Prezi (Public)
Download Prezi Dekstop Trial
Download RunAsDate

Tutor Install Prezi Dekstop
  1. Setelah selesai install run program prezidekstop3.exe
  2. Register ID prezi.com anda (PC harus online)
  3. Setelah trial aktif buka program "run as date"
  4. Pada bagian "Application to run" browse Prezi Dekstop.exe
  5. Date time dimundurkan ke tanggal lalu sesuka anda, misalkan anda menginstall program ini tanggal 30/04/2012, mundurkan menjadi 30/04/2010, maka trial akan menjadi 2 tahun (760 hari)
  6. Hilangkan centang pada bagian "Move the time forward according to the real time"
  7. Centang bagian "Immediate Mode"
  8. Buat nama file shortcut pada kolom "create dekstop shortcut =>", lalu klik create dekstop shortcut.

Note :
  • Hapus shortcut asli prezi dekstop dan selalu gunakan shortcut buatan dari run as date agar trial tetap unlimited
  • Jangan buka data prezi secara langsung, bukalah melalui open dalam program prezi
Enjoy The ZoomZoom Presentation ~(˘▽˘~)(~˘▽˘)~

Senin, 28 Mei 2012

Aplikasi Autotext untuk PC (Seperti Blackberry)

Aplikasi "Jibit Autotext" ini membuat PC anda dapat melakukan autotext layaknya Blackberry


Software ini Trial namun dapat diperpanjang dengan menggunakan aplikasi "Run as Date"

Link Download :
Download Autotext
Download RunAsDate

Tutor Install :
  • Install dahulu software "Auto text"
  • Extract Software "Run as Date"
  • Jalankan "RunAsDate.exe"


  1. Browse "AutoText.exe" atau shortcut Autotext pada dekstop
  2. Date/Time diisi tanggal di waktu lampau. (Misalnya sekarang tanggal 28/05/2012, ubah menjadi 28/05/2010)
  3. Centang "Immediate Mode" (hilangkan centang pada "Move the time forward...")
  4. Isi nama Shortcut baru yang akan dibuat
  5. Click "Create Dekstop Shortcut"
Note :
  • Delete shortcut asli Autotext dari dekstop
  • Setiap akan run program Autotext gunakan selalu shortcut yang dibuat dari RunAsDate
  • Program "RunAsDate extract di Drive yang tidak menggunakan software deepfreeze atau semacamnya (jangan sampai terhapus/hilang)
 Enjoy ~(˘▽˘~)(~˘▽˘)~  \(´▽`)/ ┌(_o_)┐